Gubernur Sulsel, Nurdin Abdullah

Harta Gubernur Sulsel Didominasi Tanah dan Bangunan

Hargo.co.id, JAKARTA – Berdasarkan Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN), Gubernur Sulawesi Selatan (Sulsel), Nurdin Abdullah memiliki materi mencapai Rp 51,35 Miliar. Nurdin Abdullah tercatat melaporkan kekayaannya kepada Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Seperti yang dilansir jpnn.com, LKHPN itu dilaporkan Nurdin Abdullah pada 29 April 2020 untuk laporan periodik 2019. Nurdin Abdullah bisa disebut sebagai ‘juragan […]

Lanjutkan Membaca
Konferensi pers yang digelar KPK terkait penetapan Gubernur Sulsel, Nurdin Abdullah bersama dua orang lainnya sebagai tersangka. (Foto: Istimewa/ANTARA)

Gubernur Sulsel Nurdin Abdullah Resmi Menjadi Tahanan KPK

Hargo.co.id, JAKARTA – Gubernur Sulawesi Selatan (Sulsel), Nurdin Abdullah, resmi menjadi tahanan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) setelah ditetapkan sebagai tersangka. Nurdin Abdullah diduga terlibat dalam kasus tindak pidana korupsi berupa penerimaan hadiah atau janji dan gratifikasi terkait pengadaan barang dan jasa, perizinan, dan pembangunan infrastruktur.  Nurdin Abdullah ditetapkan sebagai penerima suap bersama Sekretaris Dinas PUPR […]

Lanjutkan Membaca
Gubernur Sulsel, Nurdin Abdullah

Selain Nurdin Abdullah, Lima Orang dan Rp 1 M Diamankan KPK

Hargo.co.id, MAKASSAR – Operasi Tangkap Tangan (OTT) yang dilakukan oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) di Rumah Jabatan Gubernur Sulsel, Jalan Jenderal Sudirman Makassar, Sabtu dini hari (27/02/2021), mengamankan sejumlah orang. Artinya, bukan hanya Gubernur Sulawesi Selatan (Sulsel) yang diamankan oleh KPK. Terdapat lima orang lagi diduga turut diamankan dalam OTT tersebut. Penangkapan ini berdasarkan Surat […]

Lanjutkan Membaca
Gubernur Sulsel, Nurdin Abdullah (topi biru) bersama tim KPK di bandara saat menuju Jakarta. (Foto: Istimewa/IST/FAJAR)

Setibanya di Jakarta, Nurdin Abdullah Langsung Dibawa ke Gedung KPK

Hargo.co.id, JAKARTA – Gubernur Sulawesi Selatan (Sulsel), Nurdin Abdullah terjaring Operasi Tangkap Tangan (OTT) oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Lokasi OTT yakni di Rumah Jabatan Gubernur Sulsel, Jalan Jenderal Sudirman Makassar, pada Sabtu dini hari (27/02/2021). Seperti yang dilansi fajar.co.id, selain Nurdin Abdullah, beberapa orang dikabarkan ikut diamankan KPK. Penangkapan ini berdasarkan Surat Perintah Penyelidikan No […]

Lanjutkan Membaca
Gubernur Sulsel Nurdin Abdullah

Gubernur Sulsel Nurdin Abdullah Ditangkap KPK

Hargo.co.id, MAKASSAR – Masyarakat Sulawesi Selatan (Sulsel) dihebohkan dengan munculnya berita pada sejumlah grup whatsapp tentang adanya operasi Tangkap Tangan (OTT) oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Tersangkanya yakni  diduga Gubernur Sulsel, Nurdin Abdullah. Usut punya usut, ternyata benar. Seperti yang dilansir JawaPos.com, KPK melakukan OTT di Sulawesi Selatan pada Jumat (26/02/2021) malam. Operasi senyap itu […]

Lanjutkan Membaca