PKL Menara di Badan Jalan Hanya Sementara
LIMBOTO Hargo.co.id – Kepala Dinas Kepemudaan, Olahraga dan Pariwisata Kabupaten Gorontalo, Ruslan Tatu, menegaskan bahwa pedagang kaki lima (PKL) di sekitar taman menara Limboto yang kini menempati badan jalan tersebut hanya untuk sementara waktu. Sebelumnya, PKL di taman menara Limboto merasa sudah dianaktirikan dan tidak betah ditempatkan di badan jalan, salah satunya karena berdebu. “Mereka […]
Lanjutkan Membaca