Dokter Pina Minta Keadilan Jokowi, Niat Berantas Pungli Malah Berujung Pemberhentian

Hargo.co.id – Pina Yanti Pakpahan, seorang dokter yang diberhentikan sebagai Pegawai Negeri Sipil sejak 31 Juli 2018 lantaran membongkar praktik dugaan pungutan liar meminta keadilan. Melalui keterangan tertulis yang diterima redaksi, dr. Pina meminta kepada Presiden Joko Widodo untuk membantu menyelesaikan permasalahan yang dihadapinya. Sebab, pemberhentian yang d ialaminya dirasa janggal dan sepihak. “Saya harus […]

Lanjutkan Membaca