Kidung Tirto Suryo Kusumo. (Foto: Istimewa)

Penanganan Kasus Penghinaan Presiden, Akademisi dan Budayawan Apresiasi Kapolda

Hargo.co.id, GORONTALO – Sikap Kapolda Gorontalo Irjen Pol. Helmy Santika yang mengedepankan soft approach terhadap mahasiswa yang mengucapkan kata tidak senonoh saat demo menolak kenaikan harga BBM dinilai langkah tepat dan sesuai dengan instruksi Kapolri. Menurut Guru Besar Bidang Budaya dari Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta Prof Dr Andrik Purwasito DEA, pendekatan lunak atau soft […]

Lanjutkan Membaca
Nasib dari mahasiswa di Gorontalo yang hina Presiden Jokowi--Tangkapan layar/Instagram @memomedsos

Begini Nasib Mahasiswa Gorontalo yang Hina Jokowi saat Demo Kenaikan BBM

Hargo.co.id, JAKARTA – Nasib mahasiswa di Gorontalo yang hina Presiden Jokowi saat orasi demo kenaikan BBM akhirnya terungkap. Diketahui baru-baru ini heboh di media sosial ada seorang mahasiswa yang lontarkan kata pedas kepada Presiden Jokowi. Mahasiswa tersebut mengucapkan kata tidak senonoh kepada Presiden Jokowi di hadapan massa yang banyak. Pada akhirnya, video mahasiswa menghina Jokowi […]

Lanjutkan Membaca
Kapolda Gorontalo Irjen Pol. Helmy Santika saat memberikan keterangan pers.(Foto: Humas Polda Gorontalo)

Tangani Kasus Penghinaan Presiden, Polda Gorontalo Kedepankan Soft Approach

Hargo.co.id, GORONTALO – Dalam menangani dugaan kasus penghinaan yang dilakukan oknum mahasiswa berinisial YP alias Yunus saat aksi demo menolak kenaikan BBM, Polda Gorontalo akan mengedepankan soft approach. Hal itu disampaikan Kapolda Irjen Pol. Helmy Santika, S.H., S.I.K., M.Si saat konferensi pers yang digelar di Lobby Presisi I Polda Gorontalo. “Begitu video orasi mahasiswa dengan […]

Lanjutkan Membaca