ASN dan Pensiunan di Pemprov Gorontalo Terima Santunan dan Penghargaan
Hargo.co.id, GORONTALO – Sejumlah Aparatur Sipil Negara (ASN) di Gorontalo menerima penghargaan dari Dewan pengurus Korps Pegawai Republik Indonesia (Korpri) Provinsi Gorontalo pada Hari Ulang Tahun (HUT) ke 51 Korpri. Santunan dan penghargaan diberikan kepada ASN yang telah memasuki masa pensiun. Santunan berupa tali asih diberikan kepada tiga perwakilan ASN yang telah memasuki masa pensiun, […]
Lanjutkan Membaca