Launching program smart village yang dihadiri langsung oleh Bupati Gorontalo Utara, Indra Yasin, Kamis (29/04/2021). (Foto: istimewa)

Kado HUT Gorontalo Utara, Kominfo Luncurkan Aplikasi Smart Village

Hargo.co.id, GORONTALO – Kado istimewa di Hari Ulang Tahun (HUT) ke 14 Gorontalo Utara (Gorut) dari Dinas Komunikasi dan Informasi (Kominfo) yakni peluncuran program Smart Village yang masuk dalam 127 janji politik bupati dan wakil bupati. Kepala Dinas Kominfo Kabupaten, Robin Daud dalam keterangan ke sejumlah awak media, dikatakan bahwa program Smart Village merupakan program […]

Lanjutkan Membaca