Marquez Kecewa dan Sedih dengan Sorakan Penonton di Misano
Hargo.co.id – Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez, memang mampu menjuarai MotoGP San Marino, Minggu (10/9) malam WIB. Namun, ada satu cerita tersisa yang tak bisa dilupakan pembalap asal Spanyol itu. Saat warm-up , dia mendapat sorakan dari penonton saat terjatuh dan itu membuatnya kecewa dan sedih. Tak hanya saat pemanasan lap saja, saat race, sorakan penonton juga […]
Lanjutkan Membaca