Kangen Dengan Sahabat! Inul Daratista, Bawa Jengkol Untuk Ipul

×

Kangen Dengan Sahabat! Inul Daratista, Bawa Jengkol Untuk Ipul

Sebarkan artikel ini
ilustrasi dok: JPNN.COM

badan keuangan

Sebagai sahabat Inul memang terkejut mendengar sahabatnya ditangkap polisi. Ia nyaris tidak percaya. Ia hanya bisa mendoakan agar sahabatnya bisa menghadapi kasus tersebut dengan ikhlas.

”Kita saling support saja, saling doakan buat bang Ipul. Insa Allah kalau teman-teman berkenan nanti akan coba jenguk. Ini cobaan buat Bang Ipul, kita doain yang terbaik saja,” terangnya.

badan keuangan

Lewat akun instagramanya, Inul pun sempat mengaku rindu rindu pada Ipul. Rasa rindu ini dia ungkapkan melalui media sosial Instagram disertai sebuah foto dirinya tengah berdua dengan Ipul.”Kangen dengannya semoga dia baik-baik saja.

Terlepas dari pribadi dan tindakannya, aku berteman dengannya sangat baik,” tulis Inul Daratista sebagai keterangan foto di akun @inul.d

Wanita yang populer dengan Goyang Ngebor tersebut pun mengenang kebersamaannya saat bersama menjadi juri dalam acara D’Academy.